MOOD MENULIS – Tak bisa dipungkiri, setiap orang pasti pernah merasakan bad mood, apalagi saat menulis. Sebagian orang menganggap bahwa mood menulis hanya mitos. Itu hanya alasan klasik dari para pemalas dalam melarikan diri dari menulis. Namun, tak bisa dipungkiri... Selengkapnya
Pengertian Puisi Kontemporer Pernah mendengar tentang puisi kontemporer? Apa ya puisi kontemporer? Menurut pengertian Kamus Besar Bahasa Indonesia kontemporer artinya ‘pada waktu yang sama; semasa; sewaktu; pada masa kini; dewasa ini.’ Maka, secara garis besarnya puisi kontemporer berarti puisi yang... Selengkapnya
Memiliki kreativitas merupakan hal mutlak yang harus ada pada diri penulis. Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) kreatif didefinisikan sebagai memiliki daya cipta; memiliki kemampuan untuk menciptakan. Kreatif juga didefinisikan dengan sifat mengandung daya cipta. Kreatif juga dapat didefinisikan sebagai... Selengkapnya
Pengertian Gaya Bahasa Albertine (2005: 51) berpendapat, gaya bahasa adalah bahasa yang bermula dari bahasa yang biasa digunakan dalam gaya tradisional dan literal untuk menjelaskan orang atau objek. Dengan menggunakan gaya bahasa, pemaparan imajinatif menjadi lebih segar dan berkesan. Gaya... Selengkapnya